Anda menggunakan fisik, pikiran dan mental dalam melakukan berbagai
aktivitas. Agar senantiasa efektif, Anda perlu mengasah gergaji-gergaji
tersebut sehingga selalu tajam dan berfungsi dengan baik.
Mengasah gergaji berarti memelihara dan memperbaharui aset terbesar: diri sendiri
Ada empat aspek yang perlu selalu kita asah:
Itulah tujuah kebiasaan yang jika Anda lakukan akan mengantarkan Anda menjadi manusia Efektif dan Produktif.
SEMOGA BERMANFAAT
Mengasah gergaji berarti memelihara dan memperbaharui aset terbesar: diri sendiri
Ada empat aspek yang perlu selalu kita asah:
- Fisik: memastikan fisik yang prima lewat istirahat yang cukup, menjaga kebugaran tubuh lewat olahraga, dan tindakan lainnya.
- Sosial/Emosional: memastikan hubungan sosial yang baik dengan keluarga, dan orang-orang di sekitar kita.
- Mental: menjaga aspek psikis dengan cara mengelola stress yang mungkin muncul akibat tekanan kerja.
- Spiritual: memperbaiki hubungan kita dengan Tuhan untuk selalu membimbing kita dalam setiap langkah
Itulah tujuah kebiasaan yang jika Anda lakukan akan mengantarkan Anda menjadi manusia Efektif dan Produktif.
SEMOGA BERMANFAAT
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimakasih Atas Komentar Anda!!!